JAKARTA. Bank Indonesia khawatir tekanan inflasi tahun 2017 lebih besar ketimbang tahun ini. Tekanan inflasi diyakini akan didorong komponen yang harganya diatur pemerintah atau (administered price). Karena itu, BI berharap, di sisi lain, gejolak harga pangan bisa terjaga. Gubernur Bank Indonesia Agus Martowardojo mengatakan, tahun ini, produk tanaman holtikultura banyak menyumbang terhadap inflasi, khususnya cabai atau bawang. Musim hujan dan kemarau basah banyak menyebabkan terjadi gagal panen. “Tetapi di 2017, kami akan koordibasi lebih baik dengan pemerintah pusat dan pemerintah daerah untuk bisa menjaga inflasi di level 4% plus minus 1%,” kata dia di Jakarta, Senin (19/12).
BI: Komponen administered price pacu inflasi 2017
JAKARTA. Bank Indonesia khawatir tekanan inflasi tahun 2017 lebih besar ketimbang tahun ini. Tekanan inflasi diyakini akan didorong komponen yang harganya diatur pemerintah atau (administered price). Karena itu, BI berharap, di sisi lain, gejolak harga pangan bisa terjaga. Gubernur Bank Indonesia Agus Martowardojo mengatakan, tahun ini, produk tanaman holtikultura banyak menyumbang terhadap inflasi, khususnya cabai atau bawang. Musim hujan dan kemarau basah banyak menyebabkan terjadi gagal panen. “Tetapi di 2017, kami akan koordibasi lebih baik dengan pemerintah pusat dan pemerintah daerah untuk bisa menjaga inflasi di level 4% plus minus 1%,” kata dia di Jakarta, Senin (19/12).