KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) memiliki peluang menjadi bank sentral pertama yang melonggarkan kebijakan moneternya pada tahun 2023. Sebelumnya, seperti kita ketahui BI mengetatkan kebijakan moneternya lewat kenaikan suku bunga acuan sebesar 225 basis poin (bps) sejak Agustus 2023 untuk menjangkar inflasi. Ekonom Senior Grup Riset DBS Radhika Rao mengatakan, BI berpeluang menurunkan suku bunga pada kuartal III-2023, atau pada Agustus 2023.
BI Mungkin Jadi Bank Sentral Pertama yang Menurunkan Suku Bunga Acuan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) memiliki peluang menjadi bank sentral pertama yang melonggarkan kebijakan moneternya pada tahun 2023. Sebelumnya, seperti kita ketahui BI mengetatkan kebijakan moneternya lewat kenaikan suku bunga acuan sebesar 225 basis poin (bps) sejak Agustus 2023 untuk menjangkar inflasi. Ekonom Senior Grup Riset DBS Radhika Rao mengatakan, BI berpeluang menurunkan suku bunga pada kuartal III-2023, atau pada Agustus 2023.