KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) optimistis tingkat inflasi Indeks Harga Konsumen (IHK) sudah akan kembali ke kisaran sasaran BI yang sebesar 3% plus minus 1% pada tahun 2022. “Keseluruhan kami perkirakan masih tetap terkendali dalam kisaran sasaran. Meskipun inflasi pada Januari 2022 sudah mencapai 2,18% year on year (yoy,) ini masih rendah,” jelas Gubernur BI Perry Warjiyo, Kamis (10/2) via video conference. Perry memerinci ada 4 hal yang memengaruhi terkendalinya inflasi pada tahun ini.
BI Optimistis Inflasi pada 2022 Ada dalam Kisaran Sasaran
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) optimistis tingkat inflasi Indeks Harga Konsumen (IHK) sudah akan kembali ke kisaran sasaran BI yang sebesar 3% plus minus 1% pada tahun 2022. “Keseluruhan kami perkirakan masih tetap terkendali dalam kisaran sasaran. Meskipun inflasi pada Januari 2022 sudah mencapai 2,18% year on year (yoy,) ini masih rendah,” jelas Gubernur BI Perry Warjiyo, Kamis (10/2) via video conference. Perry memerinci ada 4 hal yang memengaruhi terkendalinya inflasi pada tahun ini.