KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) memastikan transmisi pelonggaran kebijakan moneter yang telah dilakukan telah berjalan dengan baik. Menurut Gubernur BI Perry Warjiyo, ini pun sejalan dengan kecukupan likuiditas perbankan yang terjaga. Sebelumnya, BI telah menurunkan suku bunga acuan dengan total 100 basis poin (bps) ke level 5,00% hingga akhir Desember 2019. Baca Juga: BI melihat ada prospek pemulihan ekonomi global pada tahun 2020
BI pastikan transmisi pelonggaran kebijakan moneter di 2019 berjalan dengan baik
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) memastikan transmisi pelonggaran kebijakan moneter yang telah dilakukan telah berjalan dengan baik. Menurut Gubernur BI Perry Warjiyo, ini pun sejalan dengan kecukupan likuiditas perbankan yang terjaga. Sebelumnya, BI telah menurunkan suku bunga acuan dengan total 100 basis poin (bps) ke level 5,00% hingga akhir Desember 2019. Baca Juga: BI melihat ada prospek pemulihan ekonomi global pada tahun 2020