KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) mencatat kondisi keuangan konsumen pada periode Februari 2024, di mana proporsi pendapatan konsumen untuk konsumsi mencatatkan penurunan. Di sisi lain, proporsi pembayaran cicilan atau utang dibanding pendapatan konsumen mengalami kenaikan. Berdasarkan keterangan resmi BI, Rabu (13/3), rerata proporsi pendapatan konsumen untuk konsumsi (average propensity to consume ratio) turun tipis menjadi 73,0% di Februari 2024, dibandingkan Januari 2024 sebesar 74,6%.
BI: Proporsi Pendapatan untuk Konsumsi Turun Tipis pada Februari 2024
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) mencatat kondisi keuangan konsumen pada periode Februari 2024, di mana proporsi pendapatan konsumen untuk konsumsi mencatatkan penurunan. Di sisi lain, proporsi pembayaran cicilan atau utang dibanding pendapatan konsumen mengalami kenaikan. Berdasarkan keterangan resmi BI, Rabu (13/3), rerata proporsi pendapatan konsumen untuk konsumsi (average propensity to consume ratio) turun tipis menjadi 73,0% di Februari 2024, dibandingkan Januari 2024 sebesar 74,6%.