KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Adira Dinamika Multi Finance Tbk (Adira Finance) menyebut, penurunan suku bunga acuan atau BI rate berpotensi memengaruhi marin bunga bersih (NIM). Rabu (18/9), Bank Indonesia (BI) menurunkan suku bunga acuan atau BI rate sebesar 25 basis poin (bps) menjadi 6% dalam Rapat Dewan Gubernur (RDG) September 2024. Chief of Financial Officer Adira Finance Sylvanus Gani menuturkan, penurunan suku bunga acuan ini dapat berdampak positif terhadap biaya pendanaan perusahaan multifinance, sehingga berpotensi memengaruhi margin bunga bersih (NIM).
BI Rate Turun Berdampak ke Margin Bunga Bersih Multifinance
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Adira Dinamika Multi Finance Tbk (Adira Finance) menyebut, penurunan suku bunga acuan atau BI rate berpotensi memengaruhi marin bunga bersih (NIM). Rabu (18/9), Bank Indonesia (BI) menurunkan suku bunga acuan atau BI rate sebesar 25 basis poin (bps) menjadi 6% dalam Rapat Dewan Gubernur (RDG) September 2024. Chief of Financial Officer Adira Finance Sylvanus Gani menuturkan, penurunan suku bunga acuan ini dapat berdampak positif terhadap biaya pendanaan perusahaan multifinance, sehingga berpotensi memengaruhi margin bunga bersih (NIM).