KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) telah meresmikan empat program khusus untuk mendorong ekonomi syariah pada Opening Ceremony Indonesia Sharia Economic Festival (ISEF) 2024. Gubernur BI Perry Warjiyo mengungkapkan ada empat program khusus yang diresmikan pada pagelaran Indonesia Sharia Economic Festival (ISEF) 2024. Hal itu sebagai komitmen BI untuk terus memberikan kebaruan malalui ISEF. “Selama 11 tahun ISEF telah menjadikan ekonomi keuangan Indonesia yang terintegrasi,” ungkap Perry pada Opening Ceremony ISEF 2024, Rabu (30/10).
BI Resmikan Empat Program Khusus untuk Perkuat Ekonomi Syariah
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) telah meresmikan empat program khusus untuk mendorong ekonomi syariah pada Opening Ceremony Indonesia Sharia Economic Festival (ISEF) 2024. Gubernur BI Perry Warjiyo mengungkapkan ada empat program khusus yang diresmikan pada pagelaran Indonesia Sharia Economic Festival (ISEF) 2024. Hal itu sebagai komitmen BI untuk terus memberikan kebaruan malalui ISEF. “Selama 11 tahun ISEF telah menjadikan ekonomi keuangan Indonesia yang terintegrasi,” ungkap Perry pada Opening Ceremony ISEF 2024, Rabu (30/10).