KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Bank Indonesia (BI) mencatat telah melakukan pembelian Surat Berharga Negara (SBN) sebagai bagian dari sinergi erat antara kebijakan moneter dan kebijakan fiskal. Hingga 20 Januari 2026, total pembelian SBN oleh BI mencapai Rp 23,69 triliun. Dari jumlah tersebut, pembelian di pasar sekunder tercatat sebesar Rp 13,21 triliun. Langkah ini dilakukan dalam rangka ekspansi likuiditas moneter sekaligus menjaga stabilitas nilai tukar rupiah. Baca Juga: BI Proyeksikan NPI 2026 Tetap Kuat, Defisit Transaksi Berjalan Rendah
BI Sudah Beli SBN Rp 23,69 Triliun pada Januari 2026
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Bank Indonesia (BI) mencatat telah melakukan pembelian Surat Berharga Negara (SBN) sebagai bagian dari sinergi erat antara kebijakan moneter dan kebijakan fiskal. Hingga 20 Januari 2026, total pembelian SBN oleh BI mencapai Rp 23,69 triliun. Dari jumlah tersebut, pembelian di pasar sekunder tercatat sebesar Rp 13,21 triliun. Langkah ini dilakukan dalam rangka ekspansi likuiditas moneter sekaligus menjaga stabilitas nilai tukar rupiah. Baca Juga: BI Proyeksikan NPI 2026 Tetap Kuat, Defisit Transaksi Berjalan Rendah