KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sebagai salah satu platform education technology (edtech), Binar berfokus mempersempit gap literasi keahlian digital. Hingga tahun 2023, lebih dari 180.000 talenta digital mengikuti program dari berbagai produk Binar. Sejak berdiri pada tahun 2017-2023, per tahun Binar telah melahirkan 30.000 talenta digital berkualitas untuk membantu perekonomian Indonesia. Dari angka tersebut, Binar menyumbang 5% kebutuhan talenta digital untuk Indonesia dari total kebutuhan sebanyak 600.000 talenta digital. Alamanda Shantika, CEO Binar menjelaskan, catatan baik dari Binar hingga tahun 2023 fenomena lay off dan hiring freeze menjadi motivasi baik. "Pesatnya laju digitalisasi dari seluruh belahan dunia ternyata membentuk demand yang kuat terhadap talenta digital di berbagai sektor," ujarnya, dalam rilis yang diterima Kontan.co.id, akhir pekan lalu.
Binar Terus Mempersempit Gap Literasi Keahlian Digital di Indonesia
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sebagai salah satu platform education technology (edtech), Binar berfokus mempersempit gap literasi keahlian digital. Hingga tahun 2023, lebih dari 180.000 talenta digital mengikuti program dari berbagai produk Binar. Sejak berdiri pada tahun 2017-2023, per tahun Binar telah melahirkan 30.000 talenta digital berkualitas untuk membantu perekonomian Indonesia. Dari angka tersebut, Binar menyumbang 5% kebutuhan talenta digital untuk Indonesia dari total kebutuhan sebanyak 600.000 talenta digital. Alamanda Shantika, CEO Binar menjelaskan, catatan baik dari Binar hingga tahun 2023 fenomena lay off dan hiring freeze menjadi motivasi baik. "Pesatnya laju digitalisasi dari seluruh belahan dunia ternyata membentuk demand yang kuat terhadap talenta digital di berbagai sektor," ujarnya, dalam rilis yang diterima Kontan.co.id, akhir pekan lalu.