Wacana bauran minyak sawit dalam solar sebesar 20% (B20) untuk kendaraan bermesin diesel sebenarnya sudah lama mencuat. Pada 2008 silam, kondisi pasar crude palm oil (CPO) seperti tahun ini. Produsen CPO sulit menjual produk ke luar negeri dan harganya terbilang anjlok. Maka itu, muncul peta jalan penggunaan sawit untuk bahan bakar mesin kendaraan. Namun saat harga sawit membaik, sejumlah produsen berbalik arah mengekspor CPO mentah ke negara lain. Akibatnya harga biodiesel dalam negeri menjadi mahal dan peta jalan biodiesel kembali tidak jelas. Dari sisi teknis mesin, memang masih banyak isu dalam penggunaan biodiesel yang bisa menjadi tantangan. Misalnya, karakter biodiesel yang mempunyai kemampuan seperti detergen. Alhasil, kendaraan yang sudah terbiasa menggunakan solar akan mengalami kerusakan filter jika beralih ke biodiesel. Kalau untuk kendaraan baru sih, tidak masaalah.
Biodiesel bisa jadi transisi
Wacana bauran minyak sawit dalam solar sebesar 20% (B20) untuk kendaraan bermesin diesel sebenarnya sudah lama mencuat. Pada 2008 silam, kondisi pasar crude palm oil (CPO) seperti tahun ini. Produsen CPO sulit menjual produk ke luar negeri dan harganya terbilang anjlok. Maka itu, muncul peta jalan penggunaan sawit untuk bahan bakar mesin kendaraan. Namun saat harga sawit membaik, sejumlah produsen berbalik arah mengekspor CPO mentah ke negara lain. Akibatnya harga biodiesel dalam negeri menjadi mahal dan peta jalan biodiesel kembali tidak jelas. Dari sisi teknis mesin, memang masih banyak isu dalam penggunaan biodiesel yang bisa menjadi tantangan. Misalnya, karakter biodiesel yang mempunyai kemampuan seperti detergen. Alhasil, kendaraan yang sudah terbiasa menggunakan solar akan mengalami kerusakan filter jika beralih ke biodiesel. Kalau untuk kendaraan baru sih, tidak masaalah.