KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tak hanya buahnya, kulit pisang juga memiliki banyak manfaat. Tentu saja manfaat kulit pisang bisa Anda dapat dengan menggunakannya secara rutin. Jangan khawatir, Anda bisa memakainay dengan mudah. Mengutip dari Bright Side (brightside.me), kulit pisang bisa digunakan sebagai obat migrain atau jenis sakit kepala yang lain. Kemampuan itu berasal dari kandungan kalium dalam kulit pisang yang cukup tinggi. Cara yang perlu Anda lakukan tidak sulit. Pertama, dinginkan kulit pisang di kulkas. Setelah itu, letakkan satu kulit pisang di atas kening dan satu kulit pisang di belakang leher lalu diamkan sampai tak dingin lagi. Selain digunakan sebagai obat sakit kepala, masih banyak manfaat lain yang dimiliki oleh kulit pisang.
Bisa jadi obat sakit kepala, ini 4 manfaat kulit pisang
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tak hanya buahnya, kulit pisang juga memiliki banyak manfaat. Tentu saja manfaat kulit pisang bisa Anda dapat dengan menggunakannya secara rutin. Jangan khawatir, Anda bisa memakainay dengan mudah. Mengutip dari Bright Side (brightside.me), kulit pisang bisa digunakan sebagai obat migrain atau jenis sakit kepala yang lain. Kemampuan itu berasal dari kandungan kalium dalam kulit pisang yang cukup tinggi. Cara yang perlu Anda lakukan tidak sulit. Pertama, dinginkan kulit pisang di kulkas. Setelah itu, letakkan satu kulit pisang di atas kening dan satu kulit pisang di belakang leher lalu diamkan sampai tak dingin lagi. Selain digunakan sebagai obat sakit kepala, masih banyak manfaat lain yang dimiliki oleh kulit pisang.