KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Tidak dapat disangkal, Shiba Inu adalah investasi monster bagi para pedagang cryptocurrency yang masuk ke token ini sejak awal tahun 2021. Namun, tahun depan bisa menjadi cerita yang berbeda, mengingat kegunaan koin meme yang terbatas di luar daya tariknya yang baru. Selain Shiba Inu, ada sejumlah mata uang kripto lain yang bisa mendapat perhatian lebih. Misalnya, Decentraland (MANA), Terra (LUNA), dan Gemini Dollar (GUSD). Ketiga kripto ini terbang di bawah radar untuk saat ini. Akan tetapi, mereka semua memiliki potensi yang lebih baik daripada Shiba Inu. Berikut penjelasan lebih jauh mengenai Decentraland, Terra, dan Gemini, seperti yang dilansir dari The Motley Fool:
Bisa Kalahkan Performa Shiba Inu, 3 Kripto Ini Pantas Dilirik
KONTAN.CO.ID - NEW YORK. Tidak dapat disangkal, Shiba Inu adalah investasi monster bagi para pedagang cryptocurrency yang masuk ke token ini sejak awal tahun 2021. Namun, tahun depan bisa menjadi cerita yang berbeda, mengingat kegunaan koin meme yang terbatas di luar daya tariknya yang baru. Selain Shiba Inu, ada sejumlah mata uang kripto lain yang bisa mendapat perhatian lebih. Misalnya, Decentraland (MANA), Terra (LUNA), dan Gemini Dollar (GUSD). Ketiga kripto ini terbang di bawah radar untuk saat ini. Akan tetapi, mereka semua memiliki potensi yang lebih baik daripada Shiba Inu. Berikut penjelasan lebih jauh mengenai Decentraland, Terra, dan Gemini, seperti yang dilansir dari The Motley Fool: