KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga Bitcoin (BTC) terus naik. Harga aset kripto ini akhirnya tembus ke harga Rp 900 juta atau Lebih tepatnya di angka Rp 932 juta berdasarkan data dari Indodax.com. CEO Indodax, Oscar Darmawan, membandingkan harga Bitcoin secara year to year (Oktober 2020-Oktober 2021). Ia bilang, kabar ini merupakan kabar yang menggembirakan untuk para investor. Menurutnya, apabila menilik ke bulan Oktober 2020 dimana harga satu Bitcoin hanya sebesar Rp 190 juta, maka harga Bitcoin sudah naik sebesar 391% ke harga Bitcoin saat ini yaitu Rp 932 juta.
Bitcoin ETF resmi diperdagangkan, harga bitcoin tembus ke Rp 932 Juta
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga Bitcoin (BTC) terus naik. Harga aset kripto ini akhirnya tembus ke harga Rp 900 juta atau Lebih tepatnya di angka Rp 932 juta berdasarkan data dari Indodax.com. CEO Indodax, Oscar Darmawan, membandingkan harga Bitcoin secara year to year (Oktober 2020-Oktober 2021). Ia bilang, kabar ini merupakan kabar yang menggembirakan untuk para investor. Menurutnya, apabila menilik ke bulan Oktober 2020 dimana harga satu Bitcoin hanya sebesar Rp 190 juta, maka harga Bitcoin sudah naik sebesar 391% ke harga Bitcoin saat ini yaitu Rp 932 juta.