KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah melalui Kementerian Keuangan (Kemenkeu), saat ini tengah melakukan finalisasi kontrak dengan PT Askrindo dan PT Jamkrindo untuk memberikan stimulus berupa penjaminan kredit modal kerja bagi para pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM). Kepala Badan Kebijakan Fiskal Kemenkeu Febrio Kacaribu mengatakan, sebelumnya pemerintah telah mengucurkan dana senilai Rp 30 triliun kepada himpunan bank milik negara (Himbara) dalam rangka program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN). Baca Juga: Ekonom Indef nilai merger Bank Syariah BUMN harus tepat dan terencana
BKF harap program penjaminan kredit modal kerja UMKM bisa dimulai pekan depan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah melalui Kementerian Keuangan (Kemenkeu), saat ini tengah melakukan finalisasi kontrak dengan PT Askrindo dan PT Jamkrindo untuk memberikan stimulus berupa penjaminan kredit modal kerja bagi para pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM). Kepala Badan Kebijakan Fiskal Kemenkeu Febrio Kacaribu mengatakan, sebelumnya pemerintah telah mengucurkan dana senilai Rp 30 triliun kepada himpunan bank milik negara (Himbara) dalam rangka program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN). Baca Juga: Ekonom Indef nilai merger Bank Syariah BUMN harus tepat dan terencana