KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) mencatat realisasi investasi sepanjang Januari-Maret 2020 tumbuh positif. Bila ditelaah, investor asing pangling banyak berinvestasi di setor industri logam dasar. Laporan BKPM menunjukan realisasi penanaman modal asing (PMA) dari sektor logam dasar, barang logam, bukan mesin dan peralatan mencapai US$ 1,5 juta pada kuartal I-2020 setara Rp 21,9 triliun. Angka tersebut berkontribusi 22,4% dari total realisasi PMA sebanyak Rp 98 triliun. Baca Juga: Ekonom Indef ini nilai BKPM telah gagal datangkan investasi, ini penyebabnya
BKPM catat realisasi investasi langsung moncer, ini sektor yang diminati asing
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) mencatat realisasi investasi sepanjang Januari-Maret 2020 tumbuh positif. Bila ditelaah, investor asing pangling banyak berinvestasi di setor industri logam dasar. Laporan BKPM menunjukan realisasi penanaman modal asing (PMA) dari sektor logam dasar, barang logam, bukan mesin dan peralatan mencapai US$ 1,5 juta pada kuartal I-2020 setara Rp 21,9 triliun. Angka tersebut berkontribusi 22,4% dari total realisasi PMA sebanyak Rp 98 triliun. Baca Juga: Ekonom Indef ini nilai BKPM telah gagal datangkan investasi, ini penyebabnya