KONTAN.CO.ID - BADUNG. Kementerian Investasi atau Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) telah meluncurkan penyusunan Peta Peluang Investasi (PPI) pada hari ini, Jumat (16/11) di Badung, Bali. PPI ini digadang mampu memudahkan investor dalam mengambil keputusan untuk menanamkan modal ke Indonesia. Pun harapannya, bisa mendongkrak capaian investasi Indonesia. Deputi Bidang Perencanaan Penanaman Modal BKPM Indra Darmawan mengatakan sudah ada delapan investor yang melakukan penjajakan, dengan adanya PPI ini.
BKPM: Sudah Ada 8 Investor Jajaki Proyek Peta Peluang Investasi (PPI) 2022
KONTAN.CO.ID - BADUNG. Kementerian Investasi atau Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) telah meluncurkan penyusunan Peta Peluang Investasi (PPI) pada hari ini, Jumat (16/11) di Badung, Bali. PPI ini digadang mampu memudahkan investor dalam mengambil keputusan untuk menanamkan modal ke Indonesia. Pun harapannya, bisa mendongkrak capaian investasi Indonesia. Deputi Bidang Perencanaan Penanaman Modal BKPM Indra Darmawan mengatakan sudah ada delapan investor yang melakukan penjajakan, dengan adanya PPI ini.