KONTAN.CO.ID - Jakarta. Kesuksesan sepeda Brompton dari Inggris masuk ke pasar Indonesia terbilang luar biasa. Tak ayal, produsen lokal pun berusaha menirunya. Termasuk produsen sepeda Element yang sukses membuat sepeda Brompton tiruan dengan sepeda Element Pikes. Hendra, CEO PT Roda Maju Bahagia produsen sepeda Element, mengakui sengaja membuat sepeda Element Pikes dengan meniru sepeda Brompton. "Awalnya kami penasaran, mengapa sepeda Brompton memiliki harga yang sangat tinggi bahkan terbilang tidak masuk akal. Setelah melakukan riset, kami pun akhirnya memutuskan membuat Pikes Gen 1 dengan beberapa penyesuaian, sehingga tampak seperti Brompton," kata Hendra, Rabu (1/7/2020). Baca juga: Kesempatan terakhir kirim lamaran untuk lowongan kerja di Damri, ada empat posisi
Blak-blakan CEO sepeda Element kenapa sepeda lipat Pikes meniru Brompton
KONTAN.CO.ID - Jakarta. Kesuksesan sepeda Brompton dari Inggris masuk ke pasar Indonesia terbilang luar biasa. Tak ayal, produsen lokal pun berusaha menirunya. Termasuk produsen sepeda Element yang sukses membuat sepeda Brompton tiruan dengan sepeda Element Pikes. Hendra, CEO PT Roda Maju Bahagia produsen sepeda Element, mengakui sengaja membuat sepeda Element Pikes dengan meniru sepeda Brompton. "Awalnya kami penasaran, mengapa sepeda Brompton memiliki harga yang sangat tinggi bahkan terbilang tidak masuk akal. Setelah melakukan riset, kami pun akhirnya memutuskan membuat Pikes Gen 1 dengan beberapa penyesuaian, sehingga tampak seperti Brompton," kata Hendra, Rabu (1/7/2020). Baca juga: Kesempatan terakhir kirim lamaran untuk lowongan kerja di Damri, ada empat posisi