MOMSMONEY.ID - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika atau BMKG menegaskan, fenomena udara panas yang terjadi di Indonesia belakangan tidak termasuk dalam kategori gelombang panas. "Jika ditinjau secara lebih mendalam, secara karakteristik fenomena maupun secara indikator statistik pengamatan suhu, tidak termasuk ke dalam kategori gelombang panas, karena tidak memenuhi kondisi-kondisi tersebut," kata Kepala BMKG Dwikorita Karnawati dalam siaran pers Selasa (25/4). Secara karakteristik fenomena, suhu panas yang terjadi di wilayah Indonesia merupakan fenomena akibat dari gerak semu matahari yang merupakan suatu siklus yang biasa dan terjadi setiap tahun.
BMKG: Fenomena Udara Panas yang Terjadi di Indonesia Bukan Gelombang Panas
MOMSMONEY.ID - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika atau BMKG menegaskan, fenomena udara panas yang terjadi di Indonesia belakangan tidak termasuk dalam kategori gelombang panas. "Jika ditinjau secara lebih mendalam, secara karakteristik fenomena maupun secara indikator statistik pengamatan suhu, tidak termasuk ke dalam kategori gelombang panas, karena tidak memenuhi kondisi-kondisi tersebut," kata Kepala BMKG Dwikorita Karnawati dalam siaran pers Selasa (25/4). Secara karakteristik fenomena, suhu panas yang terjadi di wilayah Indonesia merupakan fenomena akibat dari gerak semu matahari yang merupakan suatu siklus yang biasa dan terjadi setiap tahun.