KONTAN.CO.ID - BMW AG akan berhenti memproduksi mobil listrik dari Mini hatchback di Inggris. Pasalnya, Inggris tengah menghadapi kemunduran saat mencoba mentransisikan industri otomotifnya yang semakin menyusut ke model bertenaga baterai. Sementara pabrik mobil Mini di dekat Oxford, Inggris, akan melanjutkan produksi mobil dengan atap terbuka mulai tahun 2025. BMW telah memilih untuk membuat hatchback listrik dan mobil sport kecil di China dengan menggandeng Great Wall Motors. Dilansir dari Bloomberg, BMW mengumumkan pada November tahun lalu bahwa mereka akan mulai memproduksi mobil Mini listrik pada tahun 2023 di pabrik baru di provinsi timur Jiangsu.
BMW AG Stop Produksi Mobil MINI Electric di Inggris
KONTAN.CO.ID - BMW AG akan berhenti memproduksi mobil listrik dari Mini hatchback di Inggris. Pasalnya, Inggris tengah menghadapi kemunduran saat mencoba mentransisikan industri otomotifnya yang semakin menyusut ke model bertenaga baterai. Sementara pabrik mobil Mini di dekat Oxford, Inggris, akan melanjutkan produksi mobil dengan atap terbuka mulai tahun 2025. BMW telah memilih untuk membuat hatchback listrik dan mobil sport kecil di China dengan menggandeng Great Wall Motors. Dilansir dari Bloomberg, BMW mengumumkan pada November tahun lalu bahwa mereka akan mulai memproduksi mobil Mini listrik pada tahun 2023 di pabrik baru di provinsi timur Jiangsu.