KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Negara Indonesia (persero) Tbk atau BNI berencana untuk menyuntikan modal ke anak usaha. Salah satunya yakni PT Bank BNI Syariah. Direktur Utama BNI Achmad Baiquni menuturkan, pihaknya berniat untuk menyuntikan modal sebesar Rp 500 miliar untuk anak usaha syariahnya tersebut. Rencana penyuntikan modal tersebut diharapkan mampu mendorong fokus bisnis BNI syariah yakni pembiyaan segmen menengah dan konsumer. "Aksi korporasi tersebut ditargetkan dapat terealisasi pada Kuartal IV 2017 menjelang tutup tahun," ujar Baiquni saat ditemui di Jakarta, Kamis (5/10) malam.
BNI akan suntik anak usaha syariah Rp 500 miliar
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Negara Indonesia (persero) Tbk atau BNI berencana untuk menyuntikan modal ke anak usaha. Salah satunya yakni PT Bank BNI Syariah. Direktur Utama BNI Achmad Baiquni menuturkan, pihaknya berniat untuk menyuntikan modal sebesar Rp 500 miliar untuk anak usaha syariahnya tersebut. Rencana penyuntikan modal tersebut diharapkan mampu mendorong fokus bisnis BNI syariah yakni pembiyaan segmen menengah dan konsumer. "Aksi korporasi tersebut ditargetkan dapat terealisasi pada Kuartal IV 2017 menjelang tutup tahun," ujar Baiquni saat ditemui di Jakarta, Kamis (5/10) malam.