KONTAN.CO.ID - JAKARTA. BNI Asset Management (BNI AM) menargetkan dana kelolaan (asset under management/AUM) sebesar Rp 34 triliun pada 2024. Plt Direktur Utama BNI-AM Donny Susatio Adjie mengatakan, tahun ini cukup menantang dengan adanya pemilu dan kondisi geopolitik yang belum mereda. Sehingga pasar saham pun turut bergerak volatile. Donny menyebutkan, AUM perusahaan di awal tahun sempat terkoreksi menjadi sekitar Rp 30 triliun dari posisi akhir 2023 di Rp 31,7 triliun.
BNI Asset Management Targetkan AUM Rp 34 Triliun pada 2024
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. BNI Asset Management (BNI AM) menargetkan dana kelolaan (asset under management/AUM) sebesar Rp 34 triliun pada 2024. Plt Direktur Utama BNI-AM Donny Susatio Adjie mengatakan, tahun ini cukup menantang dengan adanya pemilu dan kondisi geopolitik yang belum mereda. Sehingga pasar saham pun turut bergerak volatile. Donny menyebutkan, AUM perusahaan di awal tahun sempat terkoreksi menjadi sekitar Rp 30 triliun dari posisi akhir 2023 di Rp 31,7 triliun.