KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sejumlah bank berusaha menggenjot pertumbuhan pendapatan berbasis komisi tahun ini. Salah satunya caranya antara lain dengan mengoptimalkan layanan perbankan digital milik masing-masing bank. Misalnya, PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI) yang menyebut tahun ini mematok pertumbuhan fee based income (FBI) dapat tumbuh di kisaran 14% sampai 15% dibanding tahun lalu. "Di tahun 2018 ini BNI menargetkan FBI tumbuh di kisaran 14% sampai 15% dibandingkan tahun lalu," ujar Direktur Keuangan BNI Anggoro Eko Cahyo kepada Kontan.co.id, Selasa (15/5).
BNI bidik pertumbuhan pendapatan komisi 15% tahun ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sejumlah bank berusaha menggenjot pertumbuhan pendapatan berbasis komisi tahun ini. Salah satunya caranya antara lain dengan mengoptimalkan layanan perbankan digital milik masing-masing bank. Misalnya, PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI) yang menyebut tahun ini mematok pertumbuhan fee based income (FBI) dapat tumbuh di kisaran 14% sampai 15% dibanding tahun lalu. "Di tahun 2018 ini BNI menargetkan FBI tumbuh di kisaran 14% sampai 15% dibandingkan tahun lalu," ujar Direktur Keuangan BNI Anggoro Eko Cahyo kepada Kontan.co.id, Selasa (15/5).