JAKARTA. Perbankan nasional terus melebarkan ekspansinya ke luar negeri. Tujuannya jelas, untuk mendapat sumber pendanaan dan saluran kredit baru. Semisal PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI) yang tengah mematangkan rencana ekspansi ke tiga wilayah. Hal ini untuk melengkapi enam kantor cabang emiten bersandi saham BBNI tersebut yang sudah ada di luar negeri. Rico Rizal Budidarmo, Direktur Keuangan dan Risiko Kredit BNI mengatakan, tiga wilayah yang sedang dijajaki untuk ekspansi adalah Myanmar, Australia, serta Timur Tengah.
BNI dan BRI saling kejar ekspansi di luar negeri
JAKARTA. Perbankan nasional terus melebarkan ekspansinya ke luar negeri. Tujuannya jelas, untuk mendapat sumber pendanaan dan saluran kredit baru. Semisal PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI) yang tengah mematangkan rencana ekspansi ke tiga wilayah. Hal ini untuk melengkapi enam kantor cabang emiten bersandi saham BBNI tersebut yang sudah ada di luar negeri. Rico Rizal Budidarmo, Direktur Keuangan dan Risiko Kredit BNI mengatakan, tiga wilayah yang sedang dijajaki untuk ekspansi adalah Myanmar, Australia, serta Timur Tengah.