KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT BNI Life Insurance atau BNI Life mencatatkan total pendapatan premi di Semester I-2023 sebesar Rp 2,4 triliun di mana angka tersebut mengalami koreksi sebanyak 4% secara year on year (YoY). Plt. Direktur Utama BNI Life Eben Eser Nainggolan mengatakan meskipun pada akhir semester I-2023 total premi mengalami penurunan, namun di bulan Juli 2023 total pendapatan preminya alami kenaikan sebesar Rp 3,2 triliun atau tumbuh sebesar 9% YoY. BNI Life juga mencatat rasio solvabilitasnya dengan mencapai RBC sebesar 689% di Semester I-2023. Angka ini tentunya berada di atas batas minimum yang telah ditentukan yaitu sebesar 120%.
BNI Life Catatkan RBC Sebesar 689% hingga Paruh Pertama Tahun Ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT BNI Life Insurance atau BNI Life mencatatkan total pendapatan premi di Semester I-2023 sebesar Rp 2,4 triliun di mana angka tersebut mengalami koreksi sebanyak 4% secara year on year (YoY). Plt. Direktur Utama BNI Life Eben Eser Nainggolan mengatakan meskipun pada akhir semester I-2023 total premi mengalami penurunan, namun di bulan Juli 2023 total pendapatan preminya alami kenaikan sebesar Rp 3,2 triliun atau tumbuh sebesar 9% YoY. BNI Life juga mencatat rasio solvabilitasnya dengan mencapai RBC sebesar 689% di Semester I-2023. Angka ini tentunya berada di atas batas minimum yang telah ditentukan yaitu sebesar 120%.