KONTAN.CO.ID- JAKARTA - PT Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI) resmi meluncurkan superapps bernama Wondr by BNI. Kemunculan superapps ini diharapkan dapat meningkatkan kontribusi dana murah atau CASA BNI, terutama di tengah era suku bunga tinggi saat ini. Direktur Utama BNI Royke Tumilaar mengatakan, "Ini game changer-nya. Bank tidak hanya harus memiliki kredit yang sehat, tapi juga CASA yang memadai untuk survive di kondisi ekonomi seperti ini." Wondr by BNI ditargetkan dapat menggantikan mobile banking BNI sebelumnya dalam waktu enam bulan. Diharapkan, superapps ini dapat meningkatkan CASA BNI dari 70% menjadi 80%, serta menggandakan jumlah nasabah tabungan BNI yang saat ini mencapai 16 juta pengguna.
BNI Luncurkan Superapps, Targetkan Pertumbuhan CASA Hingga 80%
KONTAN.CO.ID- JAKARTA - PT Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI) resmi meluncurkan superapps bernama Wondr by BNI. Kemunculan superapps ini diharapkan dapat meningkatkan kontribusi dana murah atau CASA BNI, terutama di tengah era suku bunga tinggi saat ini. Direktur Utama BNI Royke Tumilaar mengatakan, "Ini game changer-nya. Bank tidak hanya harus memiliki kredit yang sehat, tapi juga CASA yang memadai untuk survive di kondisi ekonomi seperti ini." Wondr by BNI ditargetkan dapat menggantikan mobile banking BNI sebelumnya dalam waktu enam bulan. Diharapkan, superapps ini dapat meningkatkan CASA BNI dari 70% menjadi 80%, serta menggandakan jumlah nasabah tabungan BNI yang saat ini mencapai 16 juta pengguna.