KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT BNI Multifinance menargetkan dapat menjaga pinjaman bermasalah atau non performing financing (NPF) 1,15% di penghujung 2019. Direktur Utama BNI Multifinance Hasan Gazali Pulungan mengatakan, target NPF tersebut seiring dengan target pembiayaan sebesar Rp 2,5 triliun tahun ini. Guna mampu mempertahankan risiko pembiayaan, anak perusahaan dari PT Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI, anggota indeks Kompas100 ini) , telah menyiapkan berbagai strategi. Mulai dengan menerapkan selektif risiko rendah dengan menggarap kebutuhan debitur BNI yang membutuhkan jasa perusahaan pembiayaan.
BNI Multifinance jaga pinjaman bermasalah (NPF) 1,5% sepanjang 2019
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT BNI Multifinance menargetkan dapat menjaga pinjaman bermasalah atau non performing financing (NPF) 1,15% di penghujung 2019. Direktur Utama BNI Multifinance Hasan Gazali Pulungan mengatakan, target NPF tersebut seiring dengan target pembiayaan sebesar Rp 2,5 triliun tahun ini. Guna mampu mempertahankan risiko pembiayaan, anak perusahaan dari PT Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI, anggota indeks Kompas100 ini) , telah menyiapkan berbagai strategi. Mulai dengan menerapkan selektif risiko rendah dengan menggarap kebutuhan debitur BNI yang membutuhkan jasa perusahaan pembiayaan.