KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pada akhir September ini, sudah ada tanda-tanda window dressing di kuartal empat. Tetapi, di Oktober diprediksi tekanan eksternal bakal masih terasa. Kepala Riset BNI Sekuritas Norico Gaman mengatakan, IHSG pada kuartal IV nanti masih akan bergerak fluktuatif, tapi menjelang akhir tahun ini diharapkan kembali menguat ke level 6.500. Norico melanjutkan, sentimen global yang perlu diwaspadai seperti perang dagang, penguatan dollar AS terhadap mata uang lainnya dan naiknya suku bunga acuan Fed Fund Rate.
BNI Sekuritas: IHSG bisa menyentuh 6.500 di akhir tahun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pada akhir September ini, sudah ada tanda-tanda window dressing di kuartal empat. Tetapi, di Oktober diprediksi tekanan eksternal bakal masih terasa. Kepala Riset BNI Sekuritas Norico Gaman mengatakan, IHSG pada kuartal IV nanti masih akan bergerak fluktuatif, tapi menjelang akhir tahun ini diharapkan kembali menguat ke level 6.500. Norico melanjutkan, sentimen global yang perlu diwaspadai seperti perang dagang, penguatan dollar AS terhadap mata uang lainnya dan naiknya suku bunga acuan Fed Fund Rate.