KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perbankan mulai menagih pemberian subsidi bunga bagi kredit UMKM seiring terbitnya mekanisme pemberian subsidi via PMK Peraturan Menteri Keuangan 65/2020. General Manajer Divisi Bisnis Usaha Kecil 2 PT Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI) Bambang Setyatmojo mengaku pihaknya juga telah memulai melakukan penagihan kepada pemerintah. “Kami sudah mulai proses penagihan subsidi KUR, untuk periode April-Mei 2020 nilai tagihannya sekitar Rp 125 miliar dari kurang lebih 110.000 debitur,” katanya kepada Kontan.co.id, Senin (29/6).
BNI tagih subsidi bunga KUR Rp 125 miliar ke pemerintah
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perbankan mulai menagih pemberian subsidi bunga bagi kredit UMKM seiring terbitnya mekanisme pemberian subsidi via PMK Peraturan Menteri Keuangan 65/2020. General Manajer Divisi Bisnis Usaha Kecil 2 PT Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI) Bambang Setyatmojo mengaku pihaknya juga telah memulai melakukan penagihan kepada pemerintah. “Kami sudah mulai proses penagihan subsidi KUR, untuk periode April-Mei 2020 nilai tagihannya sekitar Rp 125 miliar dari kurang lebih 110.000 debitur,” katanya kepada Kontan.co.id, Senin (29/6).