KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI memastikan infrastruktur pembayaran LRT Jabodebek dalam keadaan siap, guna meningkatkan kenyamanan masyarakat saat menggunakan moda transportasi umum versi pertama di Indonesia ini. Dalam balutan sinergi Badan Usaha Milik Negara, BNI bersama KAI memastikan BNI Tapcash dapat digunakan di 18 stasiun yaitu Dukuh Atas, Setiabudi, Rasuna Said, Kuningan, Pancoran, Cikoko, Ciliwung, Cawang, TMII, Kampung Rambutan, Ciracas, Harjamukti, Halim, Jatibening Baru, Cikunir I, Cikunir II, Bekasi Barat, dan Jati Mulya. Direktur Utama BNI Royke Tumilaar menyampaikan, perseroan bangga karena diberi kesempatan untuk menjadi bagian dalam menciptakan moda transportasi terintegrasi masyarakat di Jabodebek.
BNI Tapcash Dapat Digunakan di 18 Stasiun LRT Jabodebek
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI memastikan infrastruktur pembayaran LRT Jabodebek dalam keadaan siap, guna meningkatkan kenyamanan masyarakat saat menggunakan moda transportasi umum versi pertama di Indonesia ini. Dalam balutan sinergi Badan Usaha Milik Negara, BNI bersama KAI memastikan BNI Tapcash dapat digunakan di 18 stasiun yaitu Dukuh Atas, Setiabudi, Rasuna Said, Kuningan, Pancoran, Cikoko, Ciliwung, Cawang, TMII, Kampung Rambutan, Ciracas, Harjamukti, Halim, Jatibening Baru, Cikunir I, Cikunir II, Bekasi Barat, dan Jati Mulya. Direktur Utama BNI Royke Tumilaar menyampaikan, perseroan bangga karena diberi kesempatan untuk menjadi bagian dalam menciptakan moda transportasi terintegrasi masyarakat di Jabodebek.