KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT BNP Paribas Investment Partner Indonesia memproyeksikan indeks harga saham gabungan (IHSG) pada 2018 dapat tumbuh ke posisi 6.600 poin dengan mempertimbangkan pertumbuhan laba emiten 10 % dan ekonomi Indonesia sebesar 5,2-5,3 %. "IHSG masih bisa tumbuh sekitar 10 % mencapai sekitar 6.600, sesuai dengan kenaikan laba emiten," ujar Director and Head of Equity BNP Paribas Investment Partner, Aliyahdin Saugi di Jakarta, Kamis (23/11). Ia menambahkan pertumbuhan IHSG itu juga dengan mempertimbangkan pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun depan sebesar 5,2-5,3 %. Salah satu faktornya adalah belanja pemerintah dan kinerja ekspor yang meningkat.
BNP Paribas proyeksi IHSG tembus 6.600 pada 2018
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT BNP Paribas Investment Partner Indonesia memproyeksikan indeks harga saham gabungan (IHSG) pada 2018 dapat tumbuh ke posisi 6.600 poin dengan mempertimbangkan pertumbuhan laba emiten 10 % dan ekonomi Indonesia sebesar 5,2-5,3 %. "IHSG masih bisa tumbuh sekitar 10 % mencapai sekitar 6.600, sesuai dengan kenaikan laba emiten," ujar Director and Head of Equity BNP Paribas Investment Partner, Aliyahdin Saugi di Jakarta, Kamis (23/11). Ia menambahkan pertumbuhan IHSG itu juga dengan mempertimbangkan pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun depan sebesar 5,2-5,3 %. Salah satu faktornya adalah belanja pemerintah dan kinerja ekspor yang meningkat.