JAKARTA. Ketidakhadiran Wakil Presiden Boediono dalam undangan Tim Pengawas Bank Century DPR yang akan meminta keterangannya selaku mantan Gubernur Bank Indonesia, dimaklumi salah satu inisiator hak angket Bank Century Akbar Faisal. Menurut Akbar bahkan dirinya yang menganjurkan agar Boediono tak memenuhi undangan tersebut. "Saya paham kalau dia (Boediono) tidak mau datang karena memang saya mengatakan sendiri bahwa beliau tidak harus datang," kata Akbar kepada wartawan di Kantor KPK, Jakarta, Senin (3/3). Kebih lanjut menurut Akbar malah seharusnya DPR langsung menyatakan hak dan menyampaikan pendapat. Dari pada memperdebatkan ketidakhadiran Boediono tersebut kata Akbar, lebih baik memperjelas kasus tersebut dan sikap parpol terkait kasus ini. Akbar pun menyinggung Partai Amanat Nasional (PAN) yang belum konsisten
Boediono diminta tak penuhi panggilan Timwas
JAKARTA. Ketidakhadiran Wakil Presiden Boediono dalam undangan Tim Pengawas Bank Century DPR yang akan meminta keterangannya selaku mantan Gubernur Bank Indonesia, dimaklumi salah satu inisiator hak angket Bank Century Akbar Faisal. Menurut Akbar bahkan dirinya yang menganjurkan agar Boediono tak memenuhi undangan tersebut. "Saya paham kalau dia (Boediono) tidak mau datang karena memang saya mengatakan sendiri bahwa beliau tidak harus datang," kata Akbar kepada wartawan di Kantor KPK, Jakarta, Senin (3/3). Kebih lanjut menurut Akbar malah seharusnya DPR langsung menyatakan hak dan menyampaikan pendapat. Dari pada memperdebatkan ketidakhadiran Boediono tersebut kata Akbar, lebih baik memperjelas kasus tersebut dan sikap parpol terkait kasus ini. Akbar pun menyinggung Partai Amanat Nasional (PAN) yang belum konsisten