Boeing, Kamis kemarin (21/1) mengumumkan akan kembali memangkas produksi Boeing 747-8 andalannya, akibat melemahnya bisnis kargo udara. Mulai September nanti, Boeing akan memangkas produksinya dari satu pesawat baru per bulan menjadi hanya 6 unit per tahun, alias hanya memproduksi 1 unit per dua bulan. CEO of Boeing Commercial Airplanes Ray Conner mengatakan, bisnis angkutan penumpang memang masih lancar, namun pasar kargo macet dan menyebabkan turunnya permintaan kargo 747-8.
Boeing memangkas lagi produksi pesawat 747
Boeing, Kamis kemarin (21/1) mengumumkan akan kembali memangkas produksi Boeing 747-8 andalannya, akibat melemahnya bisnis kargo udara. Mulai September nanti, Boeing akan memangkas produksinya dari satu pesawat baru per bulan menjadi hanya 6 unit per tahun, alias hanya memproduksi 1 unit per dua bulan. CEO of Boeing Commercial Airplanes Ray Conner mengatakan, bisnis angkutan penumpang memang masih lancar, namun pasar kargo macet dan menyebabkan turunnya permintaan kargo 747-8.