BRUSSELS. Sedikitnya 31 orang tewas dan sejumlah lainnya cedera dalam serangan di bandara internasional dan stasiun kereta bawah tanah Brussels, Belgia. Dua ledakan menghantam Bandara Zaventem, Selasa (23/3) selepas jam 08.00 pagi waktu setempat, menewaskan 11 orang dan melukai 81 lainnya, menurut pihak kesehatan Belgia. Ledakan lainnya di stasiun kereta bawah tanah di Maelbeek, sekitar sejam kemudian, menewaskan 20 orang dengan puluhan cedera termasuk tujuh yang luka serius, jelas walikota Brussels, Yvan Mayeur.
Bom Brussels sedikitnya menewaskan 31 orang
BRUSSELS. Sedikitnya 31 orang tewas dan sejumlah lainnya cedera dalam serangan di bandara internasional dan stasiun kereta bawah tanah Brussels, Belgia. Dua ledakan menghantam Bandara Zaventem, Selasa (23/3) selepas jam 08.00 pagi waktu setempat, menewaskan 11 orang dan melukai 81 lainnya, menurut pihak kesehatan Belgia. Ledakan lainnya di stasiun kereta bawah tanah di Maelbeek, sekitar sejam kemudian, menewaskan 20 orang dengan puluhan cedera termasuk tujuh yang luka serius, jelas walikota Brussels, Yvan Mayeur.