KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penanganan bongkar muat kendaraan CBU di terminal PT Indonesia Kendaraan Terminal Tbk (IPCC) mengalami kenaikan sepanjang kuartal pertama tahun ini. Investor Relations IPCC Reza Priyambada mengatakan, sepanjang kuartal pertama tahun ini penanganan kendaraan CBU di terminal IPCC terpantau sebanyak 78.678 atau naik tipis 0,01% dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya sebanyak 78.668 unit. Sementara itu, jika dibandingkan dengan pertumbuhan periode yang sama di tahun lalu sebesar 13,69% dari 69.198 unit CBU di sepanjang triwulan I-2019 menjadi 78.668 unit di triwulan I-2020.
Bongkar muat CBU di terminal Indonesia Kendaraan Terminal (IPCC) mulai membaik
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penanganan bongkar muat kendaraan CBU di terminal PT Indonesia Kendaraan Terminal Tbk (IPCC) mengalami kenaikan sepanjang kuartal pertama tahun ini. Investor Relations IPCC Reza Priyambada mengatakan, sepanjang kuartal pertama tahun ini penanganan kendaraan CBU di terminal IPCC terpantau sebanyak 78.678 atau naik tipis 0,01% dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya sebanyak 78.668 unit. Sementara itu, jika dibandingkan dengan pertumbuhan periode yang sama di tahun lalu sebesar 13,69% dari 69.198 unit CBU di sepanjang triwulan I-2019 menjadi 78.668 unit di triwulan I-2020.