KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) merilis statistik lembaga pembiayaan (multifinance). Dalam statistik tersebut, rasio beban operasional terhadap pendapatan operasional (BOPO) perusahaan multifinance di Indonesia terpantau mengalami kenaikan sebesar 1,77% pada Desember 2018 ke Januari 2019. Tercatat, rasio BOPO pada bulan Desember 2018 sebesar 80,72%. Sedangkan di Januari 2019 naik menjadi 82,49%. Sebelumnya, BOPO menjadi indikator mengenai efisiensi perusahaan multifinance dalam melakukan usahanya. Direktur Mandiri Tunas Finance (MTF) Harjanto Tjitohardjojo mengatakan, meski secara nasional BOPO multifinance mengalami kenaikan dari Desember 2018 ke Januari 2019, hal tersebut tidak terjadi pada MTF.
BOPO nasional melonjak di awal tahun, MTF: Kami pastikan terkendali
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) merilis statistik lembaga pembiayaan (multifinance). Dalam statistik tersebut, rasio beban operasional terhadap pendapatan operasional (BOPO) perusahaan multifinance di Indonesia terpantau mengalami kenaikan sebesar 1,77% pada Desember 2018 ke Januari 2019. Tercatat, rasio BOPO pada bulan Desember 2018 sebesar 80,72%. Sedangkan di Januari 2019 naik menjadi 82,49%. Sebelumnya, BOPO menjadi indikator mengenai efisiensi perusahaan multifinance dalam melakukan usahanya. Direktur Mandiri Tunas Finance (MTF) Harjanto Tjitohardjojo mengatakan, meski secara nasional BOPO multifinance mengalami kenaikan dari Desember 2018 ke Januari 2019, hal tersebut tidak terjadi pada MTF.