KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) menyebut, ibu kota DKI Jakarta memiliki peran signifikan dalam perekonomian nasional. “Perekonomian Jakarta memiliki peran signifikan dalam ekonomi, antara lain tercermin pada signifikannya konsumsi rumah tangga dalam memengaruhi output wilayah lain,” ujar Gubernur BI Perry Warjiyo, Jumat (24/12) via konferensi video. Perry menyebut, konsumsi rumah tangga Jakarta memberikan porsi 21% terhadap output seluruh sektor di wilayah Jawa. Pun dengan daerah Bali dan Nusa Tenggara (Balinusra), konsumsi rumah tangga memberi kontribusi 7%.
Bos BI Beberkan Peran Signifikan DKI Jakarta Pada Perekonomian Indonesia
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) menyebut, ibu kota DKI Jakarta memiliki peran signifikan dalam perekonomian nasional. “Perekonomian Jakarta memiliki peran signifikan dalam ekonomi, antara lain tercermin pada signifikannya konsumsi rumah tangga dalam memengaruhi output wilayah lain,” ujar Gubernur BI Perry Warjiyo, Jumat (24/12) via konferensi video. Perry menyebut, konsumsi rumah tangga Jakarta memberikan porsi 21% terhadap output seluruh sektor di wilayah Jawa. Pun dengan daerah Bali dan Nusa Tenggara (Balinusra), konsumsi rumah tangga memberi kontribusi 7%.