KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) melakukan pertemuan dengan Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi), untuk membahas upaya pemberantasan aktivitas keuangan ilegal yang belakangan merebak di Tanah Air. Ketua Dewan Komisioner OJK Mahendra Siregar mengatakan, pertemuan ini dalam rangka memperkuat langkah kerja sama yang dilakukan pemerintah, salah satunya pemberantasan judi online. Terdapat beberapa hal yang menjadi catatannya. “Pertama terkait dengan langkah-langkah mendukung upaya peningkatan literasi dan edukasi dan inklusi khususnya keuangan dan secara spesifik menggunakan platform digital,” ujarnya dalam konferensi pers di Jakarta, Kamis (14/11).
Bos OJK Bertemu Menteri Komdigi, Bahas Aktivitas Keuangan Ilegal
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) melakukan pertemuan dengan Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi), untuk membahas upaya pemberantasan aktivitas keuangan ilegal yang belakangan merebak di Tanah Air. Ketua Dewan Komisioner OJK Mahendra Siregar mengatakan, pertemuan ini dalam rangka memperkuat langkah kerja sama yang dilakukan pemerintah, salah satunya pemberantasan judi online. Terdapat beberapa hal yang menjadi catatannya. “Pertama terkait dengan langkah-langkah mendukung upaya peningkatan literasi dan edukasi dan inklusi khususnya keuangan dan secara spesifik menggunakan platform digital,” ujarnya dalam konferensi pers di Jakarta, Kamis (14/11).