KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Aneka Petroindo Raya (APR) atau BP AKR akan memulai ekspansi Stasiun Pengisian Bahan bakar Umum (SPBU) di kuartal II tahun ini. Rencananya, akan ada 15 unit SBPU yang dibangun. Brand and Comms Manager Aneka Petroindo Raya (APR) Syahran Sidik Wahab menjelaskan, ekspansi penambahan SPBU bakal dilakukan secara bertahap di kuartal II, kuartal III, hingga kuartal keempat tahun ini. “Mengenai biaya investasi, nilainya bervariasi tergantung pada lokasi dan kebutuhan dalam membangun dari masing-masing SPBU BP, termasuk pada SPBU yang sifatnya Company Owned Company Operated (COCO) dan Dealer Owned Dealer Operated,” jelas dia kepada Kontan.co.id, Jumat (7/5).
BP-AKR mulai ekspansi 15 SPBU di kuartal II 2021
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Aneka Petroindo Raya (APR) atau BP AKR akan memulai ekspansi Stasiun Pengisian Bahan bakar Umum (SPBU) di kuartal II tahun ini. Rencananya, akan ada 15 unit SBPU yang dibangun. Brand and Comms Manager Aneka Petroindo Raya (APR) Syahran Sidik Wahab menjelaskan, ekspansi penambahan SPBU bakal dilakukan secara bertahap di kuartal II, kuartal III, hingga kuartal keempat tahun ini. “Mengenai biaya investasi, nilainya bervariasi tergantung pada lokasi dan kebutuhan dalam membangun dari masing-masing SPBU BP, termasuk pada SPBU yang sifatnya Company Owned Company Operated (COCO) dan Dealer Owned Dealer Operated,” jelas dia kepada Kontan.co.id, Jumat (7/5).