KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera) belum bisa memastikan kewajiban iuran Tapera bakal dilakukan di tahun 2027. Pasalnya, terdapat beberapa faktor yang mempengaruhi hal tersebut. Komisioner BP Tapera, Heru Pudyo Nugroho mengatakan saat ini BP Tapera masih memiliki keterbatasan untuk mengimplementasikan kebijakan iuran Tapera. “Ada achievement yang harus kita tuju dulu sebelum kita mendapatkan pos untuk memulai collection, dan itu pasti bertumbuh tidak mungkin tiba-tiba. Gimana caranya? instrumen untuk motongnya bareng-bareng juga pasti susah,” ujar saat ditemui di Kantor BP Tapera, Jakarta, Senin (10/6).
BP Tapera Ungkap Keterbatasan Penarikan Iuran di 2027, Ini Sebabnya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera) belum bisa memastikan kewajiban iuran Tapera bakal dilakukan di tahun 2027. Pasalnya, terdapat beberapa faktor yang mempengaruhi hal tersebut. Komisioner BP Tapera, Heru Pudyo Nugroho mengatakan saat ini BP Tapera masih memiliki keterbatasan untuk mengimplementasikan kebijakan iuran Tapera. “Ada achievement yang harus kita tuju dulu sebelum kita mendapatkan pos untuk memulai collection, dan itu pasti bertumbuh tidak mungkin tiba-tiba. Gimana caranya? instrumen untuk motongnya bareng-bareng juga pasti susah,” ujar saat ditemui di Kantor BP Tapera, Jakarta, Senin (10/6).