KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Pengelola Aset Daerah (BPAD) Provinsi DKI Jakarta saat ini sedang menyusun tim sensus aset Pemprov DKI. Adapun tim sensus aset ini beranggotakan seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD). Menurut kepala BPAD DKI Ahmad Firdaus, beberapa tugas tim sensus aset untuk permulaan adalah dengan melakukan pendaftaran aset. Pendaftaran aset yang dimaksudkan adalah mencatat bentuk dan lokasi aset Pemprov DKI. "Dan di situ akan kita rumuskan langkah-langkah apa. Nah, untuk 2018 ini memang untuk sensus aset kita siapkan pertama dengan pendaftaran aset atau inventarisasi aset," kata Firdaus saat dihubungi Kontan.co.id, Rabu (25/7).
BPAD rincikan tugas tim sensus aset Pemprov DKI
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Pengelola Aset Daerah (BPAD) Provinsi DKI Jakarta saat ini sedang menyusun tim sensus aset Pemprov DKI. Adapun tim sensus aset ini beranggotakan seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD). Menurut kepala BPAD DKI Ahmad Firdaus, beberapa tugas tim sensus aset untuk permulaan adalah dengan melakukan pendaftaran aset. Pendaftaran aset yang dimaksudkan adalah mencatat bentuk dan lokasi aset Pemprov DKI. "Dan di situ akan kita rumuskan langkah-langkah apa. Nah, untuk 2018 ini memang untuk sensus aset kita siapkan pertama dengan pendaftaran aset atau inventarisasi aset," kata Firdaus saat dihubungi Kontan.co.id, Rabu (25/7).