KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Koordinator Advokasi BPJS Watch Timboel Siregar mengatakan, cukai rokok dari daerah yang diperuntukkan menambal defisit Badan Penyelenggaraan Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan tidaklah mencukupi. Pasalnya, defisit keuangan BPJS Kesehatan terlalu besar Rp 16,5 triliun, sementara kontribusi cukai rokok dari daerah sekitar Rp 5 triliun. Langkah lain yang harus dilakukan pemerintah yakni dengan menaikkan iuran BPJS setiap bulannya.
BPJS Watch: Cukai rokok saja tidak cukup untuk tambal defisit BPJS Kesehatan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Koordinator Advokasi BPJS Watch Timboel Siregar mengatakan, cukai rokok dari daerah yang diperuntukkan menambal defisit Badan Penyelenggaraan Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan tidaklah mencukupi. Pasalnya, defisit keuangan BPJS Kesehatan terlalu besar Rp 16,5 triliun, sementara kontribusi cukai rokok dari daerah sekitar Rp 5 triliun. Langkah lain yang harus dilakukan pemerintah yakni dengan menaikkan iuran BPJS setiap bulannya.