KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Nilai ekspor Oktober 2022 mencatatkan partumbuhan dari bulan sebelumnya. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, nilai ekspor pada Oktober 2022 sebesar US$ 24,81 miliar atau naik 0,13% dibandingkan bulan September 2022. Deputi Bidang Statistik Distribusi dan Jasa BPS Setianto mengungkapkan, peningkatan ekspor secara bulanan ini didorong oleh peningkatan ekspor minyak dan gas (migas). Ia mencatat pada ekspor migas tercatat sebesar US$ 1,38 miliar atau meningkat 4,93% dari bulan sebelumnya.
BPS Catat Nilai Ekspor Oktober 2022 Naik Jadi US$ 24,81 Miliar
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Nilai ekspor Oktober 2022 mencatatkan partumbuhan dari bulan sebelumnya. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, nilai ekspor pada Oktober 2022 sebesar US$ 24,81 miliar atau naik 0,13% dibandingkan bulan September 2022. Deputi Bidang Statistik Distribusi dan Jasa BPS Setianto mengungkapkan, peningkatan ekspor secara bulanan ini didorong oleh peningkatan ekspor minyak dan gas (migas). Ia mencatat pada ekspor migas tercatat sebesar US$ 1,38 miliar atau meningkat 4,93% dari bulan sebelumnya.