KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Pusat Statistik (BPS) memutakhirkan tahun dasar perhitungan inflasi Indeks Harga Konsumen (IHK), lewat Survei Biaya Hidup (SBH) 2022. Hasil SBH 2022 ini menunjukkan, ada sepuluh kota dengan rata-rata biaya hidup termahal di Indonesia. Peringkat pertama adalah kota Jakarta. “Ada 10 kota dengan nilai konsumsi rata-rata per rumah tangga tertinggi. Paling tinggi adalah DKI Jakarta dengan nilai konsumsi Rp 14,88 juta sebulan,” ujar Deputi Bidang Statistik Distribusi dan Jasa BPS Pudji Ismartini, Selasa (12/12).
BPS: DKI Jakarta Jadi Kota dengan Biaya Hidup Termahal di Indonesia
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Pusat Statistik (BPS) memutakhirkan tahun dasar perhitungan inflasi Indeks Harga Konsumen (IHK), lewat Survei Biaya Hidup (SBH) 2022. Hasil SBH 2022 ini menunjukkan, ada sepuluh kota dengan rata-rata biaya hidup termahal di Indonesia. Peringkat pertama adalah kota Jakarta. “Ada 10 kota dengan nilai konsumsi rata-rata per rumah tangga tertinggi. Paling tinggi adalah DKI Jakarta dengan nilai konsumsi Rp 14,88 juta sebulan,” ujar Deputi Bidang Statistik Distribusi dan Jasa BPS Pudji Ismartini, Selasa (12/12).