KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, sebagian besar lapangan usaha mencatatkan pertumbuhan positif pada kuartal I 2024. Plt. Kepala Badan Pusat Statistik Amalia Adininggar Widyasanti mengatakan, distribusi dan pertumbuhan produk domestik bruto (PDB) secara tahunan, seluruh lapangan usaha tumbuh positif kecuali lapangan usaha pertanian. Lapangan usaha utama yang memberikan kontribusi besar terhadap PDB yakni industri pengolahan tumbuh sebesar 4,13% year on year (YoY), perdagangan 4,58% YoY, pertanian kontraksi 3,54% YoY, konstruksi 7,59% YoY dan pertambangan 9,31% YoY.
BPS: Hanya Lapangan Usaha Pertanian yang Kontraksi pada Kuartal I-2024
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, sebagian besar lapangan usaha mencatatkan pertumbuhan positif pada kuartal I 2024. Plt. Kepala Badan Pusat Statistik Amalia Adininggar Widyasanti mengatakan, distribusi dan pertumbuhan produk domestik bruto (PDB) secara tahunan, seluruh lapangan usaha tumbuh positif kecuali lapangan usaha pertanian. Lapangan usaha utama yang memberikan kontribusi besar terhadap PDB yakni industri pengolahan tumbuh sebesar 4,13% year on year (YoY), perdagangan 4,58% YoY, pertanian kontraksi 3,54% YoY, konstruksi 7,59% YoY dan pertambangan 9,31% YoY.