KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) mengklaim Sistem Kendali Lalu Lintas Kendaraan atau Area Traffic Control System (ATCS) bisa membantu mengurangi kemacetan di simpang jalan nasional Jabodetabek saat arus mudik dan arus balik Lebaran 2019. Menurut Kepala BPTJ, Bambang Prihartono, ATCS bisa mengurangi kemacetan di persimpangan jalan nasional sebesar 60%. "Kalau kami berhasil mengatur lampu lalu lintas, itu 60% kemacetan bisa diselesaikan. Karena pada umumnya kemacetan terjadi di persimpangan karena kondisi sudah sangat padat," kata Bambang Prihartono di Terminal Pulo Gebang, Jakarta Timur, Minggu (2/6).
BPTJ: Sistem pengendali lampu lalu lintas bisa pangkas kemacetan hingga 60%
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) mengklaim Sistem Kendali Lalu Lintas Kendaraan atau Area Traffic Control System (ATCS) bisa membantu mengurangi kemacetan di simpang jalan nasional Jabodetabek saat arus mudik dan arus balik Lebaran 2019. Menurut Kepala BPTJ, Bambang Prihartono, ATCS bisa mengurangi kemacetan di persimpangan jalan nasional sebesar 60%. "Kalau kami berhasil mengatur lampu lalu lintas, itu 60% kemacetan bisa diselesaikan. Karena pada umumnya kemacetan terjadi di persimpangan karena kondisi sudah sangat padat," kata Bambang Prihartono di Terminal Pulo Gebang, Jakarta Timur, Minggu (2/6).