KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Brantas Abipraya (Persero) saat ini tengah membangun Penataan Sumbu Kebangsaan yang merupakan ruang terbuka di Kawasan Inti pusat Pemerintahan (KIPP) Ibu Kota Nusantara (IKN). Dengan mengusung konsep “Future Smart Forest City of Indonesia”, sehingga diklaim tetap memperhatikan faktor lingkungan, Brantas Abipraya (Persero) menargetkan proyek selesai di tahun ini. “Sumbu Kebangsaan di KIPP IKN Nusantara ini merupakan ruang terbuka yang nantinya menjadi simbol hubungan harmonis antar alam, manusia dan nilai luhur kebudayaaan,” ujar Purnomo, Direktur Operasi II Brantas Abipraya dalam keterangan tertulis yang diterima Kontan, Selasa (19/03).
Brantas Abipraya Bangun Ruang Terbuka di IKN, Target Kelar di Tahun Ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Brantas Abipraya (Persero) saat ini tengah membangun Penataan Sumbu Kebangsaan yang merupakan ruang terbuka di Kawasan Inti pusat Pemerintahan (KIPP) Ibu Kota Nusantara (IKN). Dengan mengusung konsep “Future Smart Forest City of Indonesia”, sehingga diklaim tetap memperhatikan faktor lingkungan, Brantas Abipraya (Persero) menargetkan proyek selesai di tahun ini. “Sumbu Kebangsaan di KIPP IKN Nusantara ini merupakan ruang terbuka yang nantinya menjadi simbol hubungan harmonis antar alam, manusia dan nilai luhur kebudayaaan,” ujar Purnomo, Direktur Operasi II Brantas Abipraya dalam keterangan tertulis yang diterima Kontan, Selasa (19/03).