KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT BRI Agroniaga Tbk hari ini melakukan rapat umum pemegang saham tahunan (RUPST). Agenda RUPS ini salah satunya adalah penambahan modal melalui rights issue. Agus Noorsanto, Direktur Utama BRI Agro bilang dalam RUPST hari ini (5/4) bilang, pemegang saham menyetujui penambahan modal melalui penambahan saham baru atau rights issue. "Jumlah saham baru yang akan diterbitkan sebesar Rp 6 miliar saham," kata Agus kepada kontan.co.id, Kamis (5/4). Rencana rights issue ini sejalan dengan rencana bank berkode AGRO ini untuk menjadi BUKU III di 2018 atau bank bermodal di atas Rp 5 triliun.
BRI Agro diperbolehkan rights issue Rp 2 triliun, BRI hanya eksekusi sebagian haknya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT BRI Agroniaga Tbk hari ini melakukan rapat umum pemegang saham tahunan (RUPST). Agenda RUPS ini salah satunya adalah penambahan modal melalui rights issue. Agus Noorsanto, Direktur Utama BRI Agro bilang dalam RUPST hari ini (5/4) bilang, pemegang saham menyetujui penambahan modal melalui penambahan saham baru atau rights issue. "Jumlah saham baru yang akan diterbitkan sebesar Rp 6 miliar saham," kata Agus kepada kontan.co.id, Kamis (5/4). Rencana rights issue ini sejalan dengan rencana bank berkode AGRO ini untuk menjadi BUKU III di 2018 atau bank bermodal di atas Rp 5 triliun.