JAKARTA. PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) mengincar dua anak usaha setelah holding bank BUMN terbentuk pada tahun ini. Dua anak usaha yang dibidik yaitu, perusahaan ventura dan perusahaan sekuritas.Wakil Direktur Utama BRI Sunarso mengatakan, saat ini, BRI sudah mempunyai beberapa anak usaha seperti BRI Agro, BRI Syariah, BRI Life, BRI Finance dan BRI Remitance. “Namun kami masih belum mempunyai anak usaha di bidang sekuritas dan modal ventura,” ujarnya, Rabu (15/3).Dua anak usaha ini, menurut Sunarso, diharapkan terbentuk setelah holding perbankan selesai. Untuk sekuritas nanti diharpakan bisa mendorong ekspansi bisnis mikro BRI.
BRI bidik anak usaha sekuritas dan modal ventura
JAKARTA. PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) mengincar dua anak usaha setelah holding bank BUMN terbentuk pada tahun ini. Dua anak usaha yang dibidik yaitu, perusahaan ventura dan perusahaan sekuritas.Wakil Direktur Utama BRI Sunarso mengatakan, saat ini, BRI sudah mempunyai beberapa anak usaha seperti BRI Agro, BRI Syariah, BRI Life, BRI Finance dan BRI Remitance. “Namun kami masih belum mempunyai anak usaha di bidang sekuritas dan modal ventura,” ujarnya, Rabu (15/3).Dua anak usaha ini, menurut Sunarso, diharapkan terbentuk setelah holding perbankan selesai. Untuk sekuritas nanti diharpakan bisa mendorong ekspansi bisnis mikro BRI.