KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT BRI Multifinance Indonesia (BRI Finance) mencatatkan porsi beban bunga perusahaan mencapai 40% dari total keseluruhan beban operasional hingga Oktober 2023. "Beban itu memiliki kecenderungan untuk menurun pada semester II-2024," ucap Direktur Operasional & Sekretaris BRI Finance Willy Halim Sugiardi kepada Kontan.co.id, Selasa (5/12). Willy menyampaikan, BRI Finance juga akan menerapkan strategi dalam mengelola beban bunga pada tahun depan. Dia mengatakan salah satu strategi perusahaan dalam mengelola beban bunga, yakni dengan membagi klasifikasi jangka waktu pinjaman dengan short term dan long term.
BRI Finance Catat Porsi Beban Bunga Capai 40% Dari Total Beban Operasional
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT BRI Multifinance Indonesia (BRI Finance) mencatatkan porsi beban bunga perusahaan mencapai 40% dari total keseluruhan beban operasional hingga Oktober 2023. "Beban itu memiliki kecenderungan untuk menurun pada semester II-2024," ucap Direktur Operasional & Sekretaris BRI Finance Willy Halim Sugiardi kepada Kontan.co.id, Selasa (5/12). Willy menyampaikan, BRI Finance juga akan menerapkan strategi dalam mengelola beban bunga pada tahun depan. Dia mengatakan salah satu strategi perusahaan dalam mengelola beban bunga, yakni dengan membagi klasifikasi jangka waktu pinjaman dengan short term dan long term.