KONTA.CO.ID - JAKARTA. PT BRI Multifinance Indonesia (BRI Finance) mencatat permodalan saat ini dalam kondisi yang sehat dan telah mencapai batas minimum modal yang ditentukan oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Meski begitu BRI Finance tetap targetkan pertumbuhan modal. Direktur Operasional dan Sekretaris Perusahaan Willy Halim Sugiardi, mejelaskan hingga Oktober tahun 2023 sebesar 7.65%. Angka tersebut cenderung stabil dan sedikit meningkat jika dibandingkan dengan tahun sebelumnya. "Oktober tahun 2022 permodalan kami sebesar 7.03%, itu artinya permodalan kami cukup stabil," jelas Willy pada Kontan.co.id, Kamis (14/12).
BRI Finance Targetkan Batas Minimum Modal yang Ditentukan OJK Hingga 9%
KONTA.CO.ID - JAKARTA. PT BRI Multifinance Indonesia (BRI Finance) mencatat permodalan saat ini dalam kondisi yang sehat dan telah mencapai batas minimum modal yang ditentukan oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Meski begitu BRI Finance tetap targetkan pertumbuhan modal. Direktur Operasional dan Sekretaris Perusahaan Willy Halim Sugiardi, mejelaskan hingga Oktober tahun 2023 sebesar 7.65%. Angka tersebut cenderung stabil dan sedikit meningkat jika dibandingkan dengan tahun sebelumnya. "Oktober tahun 2022 permodalan kami sebesar 7.03%, itu artinya permodalan kami cukup stabil," jelas Willy pada Kontan.co.id, Kamis (14/12).